Portal Berita Teknologi Terbaru

Sabtu, 30 Mei 2015

Harga Dan Spesifikasi Oppo U3 Terbaru

Harga dan spesifikasi Oppo U3 Terbaru – Vendor negeri Tirai Bambu telah membuktikan smartphone yang mereka rakit tak seburuk orang kata. Smartphone yang sedang naik daun saat ini adalah oppo smartphone. Kini akan hadir Oppo U3, yang rumor beredar akan dirilis bulan desember 2014. Kecanggihan oppo tak perlu diragukan lagi, sejak kemunculan Oppo Muse R821 sudah menerima nama baik dalam pasar global. Oppo U3 muncul dengan desain layar berukuran 4,6 inci beresolusi 1080 x 1920 piksel (~479 ppi pixel density)yang akan membuat nyaman saat anda mengoperasikaannya.


Harga Dan Spesifikasi Oppo U3 Terbaru

Oppo U3 memiliki prosesor Octa-Core dengan kecepatan 1,7GHz serta chipset dari MediaTek. Oppo U3 juga memfasilitasi sebuah memori RAM 2 GB yang disandingkan dengan pengolah grafis dari GPU ARM Mali T760 , serta menggunakan sistem operasi OS Android v4.4 KitKat. Oppo U3 memiliki 2 kamera, yakni depan beresolusi 5 MP dan belakang beresolusi 12 MP yang juga memiliki kemampuan merekam video berkualitas 4K.

Harga Oppo U3


Harga Oppo U3 saat ini belum dapat diketahui, setidaknya anda sudah sedikit mengetahui spesifikasi tentang Oppo U3. Tinggal anda menunggu peluncuran smartphone Oppo U3 bulan Desember mendatang.

Spesifikasi Oppo U3


  • Jaringan 2G GSM 850/900/1800/1900
  • Jaringan 3G HSDPA
  • Jaringan 4G LTE
  • SIM Yes
  • Tipe layar IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
  • Ukuran layar 1080 x 1920 pixels, 4.6 inches (~479 ppi pixel density)
  • Multitouch Yes, up to 5 fingers
  • Color OS 2.0
  • Sound alert types Vibration, MP3, WAV ringtones
  • Loudspeaker Yes
  • 3.5mm jack Yes
  • Memory card slot TBC
  • Memory internal 2 GB RAM
  • Data GPRS Yes
  • EDGE Yes
  • Speed HSPA, LTE
  • WLAN Yes
  • Bluetooth v4.0
  • USB microUSB v2.0
  • Kamera utama 12MP, 4608 x 2592 pixels, autofocus, LED flash
  • Video 2160p
  • Kamera kedua 5MP, 1080p
  • Fitur OS Android OS, v4.4.4 (KitKat)
  • Chipset MediaTek MT6572
  • CPU Octa-core 1.7 GHz
  • GPU Mali-T760
  • Sensor accelerometer, proximity, compass
  • Pesan SMS(threaded view), MMS, Email, Push Email
  • Browser HTML5
  • Radio No
  • GPS Yes, with A-GPS
  • Java Yes, via Java MIDP emulator
  • Warna Hitam
  • Active noise cancellation with dedicated mic
  • MP4/WMV/H.264 player
  • MP3/WAV/WMA/eAAC+/FLAC player
  • Document viewer
  • Photo/video editor
  • Voice memo/dial/commands
  • Batrei stand by
  • Talk time


Semoga adanya informasi diatas, tentang spesifikasi dan harga Oppo U3 yang masih akan dirilis Desember depan mampu menjadi masukkan untuk smartphone terbaru anda. Kunjungi selalu website kami Berita Teknologi untuk informasi handphone terkini.

Harga Dan Spesifikasi Oppo U3 Terbaru Rating: 4.5 Diposkan Oleh: niena

0 komentar:

Posting Komentar